Leicester City FC 2022/2023

Nama Lengkap : Leicester City Football Club
Julukan tim : The Foxes, The Blues, City
Stadion Kandang : King Power Stadium
Kapasitas Stadion : 32,312
Lokasi Klub : Leicester
Didirikan : 1884
Website : http://www.lcfc.com/
Liga : 2022–23 Premier League
Manajer/Pelatih : Irlandia Utara Brendan Rodgers

Leicester City Football Club adalah klub sepak bola profesional Inggris yang berbasis di Leicester, Inggris. Klub ini didirikan pada 1884 sebagai Leicester Fosse F.C., karena bermain di lapangan dekat Fosse Road. Mereka pindah ke Filbert Street pada tahun 1891, masuk ke Football League pada tahun 1894 dan mengadopsi nama Leicester City pada tahun 1919.

No Posisi Nama Pemain
1 GK Denmark Kasper Schmeichel
2 DF Inggris James Justin
3 DF Prancis Wesley Fofana
4 DF Turki Çağlar Söyüncü
5 DF Inggris Ryan Bertrand
6 DF Irlandia Utara Jonny Evans
7 MF Inggris Harvey Barnes
8 MF Belgia Youri Tielemans
9 FW Inggris Jamie Vardy
10 MF Inggris James Maddison
11 MF Inggris Marc Albrighton
12 GK Wales Danny Ward
14 FW Nigeria Kelechi Iheanacho
17 FW Spanyol Ayoze Pérez
18 DF Ghana Daniel Amartey
20 MF Inggris Hamza Choudhury
21 DF Portugal Ricardo Pereira
22 MF Inggris Kiernan Dewsbury-Hall
23 DF Denmark Jannik Vestergaard
24 MF Senegal Nampalys Mendy
25 MF Nigeria Wilfred Ndidi
26 MF Belgia Dennis Praet
27 DF Belgia Timothy Castagne
29 FW Zambia Patson Daka
33 DF Inggris Luke Thomas
42 MF Prancis Boubakary Soumaré